Tarbawi: Jurnal Pendidikan dan Keagamaan
Vol 7, No 02 (2019): Tarbawi

PEMBELAJARAN MENULIS BERBASIS TEKS PADA MADRASAH TSANAWIYAH

Masrawati dan Ahmad Muradi (Unknown)



Article Info

Publish Date
15 Dec 2019

Abstract

Pada tingkat madrasah tsanawiyah kelas VII, materi penting dalam mata pelajaran bahasa Indonesia adalah menulis deskripsi. Menulis deskripsi merupakan materi yang tidak mudah dikuasai sebagian besar siswa, sebab menulis deskripsi memerlukan beberapa komponen yang saling mendukung. Karena itu, diperlukan cara yang efektif dan efesien agar mereka dapat mempelajari dan mempraktikkan keterampilan menulis dengan baik. Teks merupakan media yang tepat dalam pembelajaran bahasa Indonesia terutama pada materi menulis deskripsi. Pembelajaran menulis berbasis teks akan mampu membuat pembelajaran menjadi terarah dengan proses yang jelas dan siswa dapat mengikutinya dengan baik.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

Jurnal

Publisher

Subject

Religion Education Languange, Linguistic, Communication & Media Other

Description

arbawi: Jurnal Pendidikan dan Keagamaan is peer-reviewed national journal published biannually by Sekolah Tinggi Ilmu Tarbiyah (STIT) Darul Hijrah Martapura. which contains research results from lecturers, educational staff, education observers, and others. The focus discussion of the journal is ...