Jurnal Informatika Polinema (JIP)
Vol. 1 No. 4 (2015): Vol 1 No 4 (2015)

PENGEMBANGAN APLIKASI KEUANGAN DI SPBU SERA KM 25 SIDOARJO

Galang Audi Pramasha (Unknown)
Rosa Andrie Asmara (Unknown)
Atiqah Nurul Asri (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Aug 2015

Abstract

SPBU (Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum)Sera KM 25 Sidoarjo membutuhkan suatu sistem yang dapat melakukan pengolahan seluruh data yang berhubungan dengan proses penjualan dan pembelian BBM. Data-data yang saat ini diolah adalah data transaksi penjualan, data transaksi pembelian, data penggajian, data stok barang, data jabatan, data distributor, dan data user. Pengolahan data-data tersebut dalam sistem yang saat ini berjalan dilakukan secara manual yaitu diimplementasikan dalam buku atau arsip. Pengolahan data dengan menggunakan sistem yang saat ini berjalan dirasa kurang efisien dalam hal waktu dan kurang akurat dalam hal informasi yang dihasilkan. Masalah yang terdapat dalam sistem yang saat ini sedang berjalan dapat diselesaikan dengan membangun suatu sistem baru yang lebih efisien dan akurat.Pengembangan Aplikasi Keuangan pada SPBU Sera KM 25 Sidoarjo dibangun dengan menggunakan Visual Studio 2010 danSQL server 2008. Berdasarkan pengujian yang dilakukan, sistem yang dibangun dapat menyelesaikan masalah yang ada dalam sistem yang lama.

Copyrights © 2015






Journal Info

Abbrev

jip

Publisher

Subject

Computer Science & IT Control & Systems Engineering Decision Sciences, Operations Research & Management Electrical & Electronics Engineering Library & Information Science

Description

The focus and scope of articles published in JIP (Journal of Informatics Polinema) encompasses the game technology, information system, computer network, computing, which covers the following scope: Game Technology Artificial Intelligence Intelligent System Machine Learning Image Processing Computer ...