ARIMA : Jurnal Sosial Dan Humaniora
Vol. 1 No. 3 (2024): Februari

Dinamika Perubahan Sosial dan Politik di Era Digital: Pengaruh Media Sosial dan Partisipasi Masyarakat

Anggita Nur Fadilla (Universitas Negeri Surabaya)
Rialda Safitri Agustina (Universitas Negeri Surabaya)
Fira Aulia Syafikarani (Universitas Negeri Surabaya)



Article Info

Publish Date
12 Dec 2023

Abstract

Pengaruh media sosial dan partisipasi masyarakat dalam dinamika perubahan sosial dan politik di era digital ini tidak hanya bersifat lokal, tetapi juga memiliki dampak global. Dalam konteks ini, penelitian ini bertujuan untuk menjelajahi bagaimana media sosial dan partisipasi masyarakat mempengaruhi perubahan sosial dan politik di era digital. Penelitian ini diharapkan dapat memberikan wawasan yang lebih dalam tentang peran media sosial dalam merangsang perubahan sosial dan politik, serta implikasinya bagi masyarakat dan pemerintah. Metode yang dipakai pada penelitian ini adalah metode kualitatif dengan menggunakan pendekatan studi kasus.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

arima

Publisher

Subject

Environmental Science Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Social Sciences

Description

ARIMA : Jurnal Sosial Dan Humaniora Jurnal yang diterbitkan 4 (empat) kali dalam setahun, yaitu pada bulan Februari, Mei, Agustus, dan November oleh Publikasi Inspirasi Indonesia. Jurnal ini adalah jurnal studi ilmu-ilmu Sosial humaniora dan pendidikan yang bersifat peer-review dan terbuka. Bidang ...