Management Studies and Entrepreneurship Journal (MSEJ)
Vol. 4 No. 4 (2023): Management Studies and Entrepreneurship Journal (MSEJ)

Pengaruh Identitas Merek, Citra Merek, Kualitas Produk, Kualitas Layanan Terhadap Niat Beli Produk Di Coffee Shop Batam Dengan Kepercayaan Konsumen Sebagai Mediasi

Hery Haryanto (Universitas Internasional Batam)
Rama Mega Ryana (Universitas Internasional Batam)



Article Info

Publish Date
23 Jun 2023

Abstract

Fenomena menjamurnya berbagai coffee shop di Indonesia dalam beberapa tahun terakhir dikarenakan kebiasaan minum kopi tidak hanya terjadi di rumah saja, namun sering berpindah ke tempat lain, seperti kedai kopi, bahkan sering disebut coffee shop. Penelitian  ini memiliki  tujuan yai itu mengetahui pengaruh  identitas merek, citra merek, kualitas produk, kualitas layanan terhadap  niat beli produk di coffee shop batam dengan kepercayaan konsumen sebagai mediasi. Metode penelitian menggunakan pendekatan kuantitatif dan pengolahan data dengan SEM PLS. Hasil penelitian membuktikan bahwa terdapat pengaruh identitas merek, citra merek, kualitas produk dan kualitas layanan terhadap kepercayaan konsumen. Kepercayaan konsumen berpengaruh terhadap  niat beli konsumen.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

msej

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management

Description

Management Studies and Entrepreneurship Journal (MSEJ) is published by Yayasan Pendidikan Riset dan Pengembangan Intelektual (YRPI) as an information and communication media for practitioners, researchers and academics who are interested in the field of management (Finance, Human Resource, ...