Journal of Exploratory Dynamic Problems
Vol. 1 No. 1 (2024)

Upaya Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa Dengan Model Pembelajaran Discovery Learning Pada Siswa Kelas VI SDN 003 Tanjung Belit Selatan

Subariah, Subariah (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Jan 2024

Abstract

Penelitian ini dilatar belakangi oleh motivasi belajar siswa yang rendah, setelah dilakukan tindangan dengan model Discovery Learning terjadi peningkatan motivasi belajar. Peningkatan hasil belajar dilihat oleh rata –rata hasil belajar siswa sebelum tindakan adalah 65,7 dan meningkat pada siklus I 77,7 terjadi selisih peningkatan dari nilai ulangan sebelum sebesar 12 %. Siklus II rata-rata hasil belajar siswa mengalami peningkatan menjadi 85,8%, terjadi peningkatan dari siklus I ke siklus II sebesar 8,1%. peningkatan hasil belajar siswa secara keseluruhan sebesar 20,1%. Persentase aktivitas guru pada siklus I sebesar 68,52% dengan kategori cukup, meningkat pada siklus II menjadi 85,93% dengan kategori amat baik terjadi peningkatan dari aktivitas guru sebelumnya dengan selisih 25,40% . Persentase aktivitas siswa pada siklus I sebesar 64,06% dengan kategori cukup, meningkat pada siklus II menjdai 89,06% dengan kategori sangat baik, terjadi peningkatan dari aktivitas siswa sebelumnya dengan selisih sebesar 39,02%.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

edp

Publisher

Subject

Religion Humanities Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance Education Languange, Linguistic, Communication & Media Social Sciences

Description

Journal of Exploratory Dynamic Problems adalah jurnal yang menerbitkan artikel penelitian yang mencangkup multidisiplin, yang meliputi : Humaniora dan ilmu sosial, ilmu politik kontemporer, ilmu pendidikan, ilmu agama dan filsafat, ilmu teknik, bisnis dan ekonomi, Koperasi, teknologi, ilmu ...