Sosialisasi pengembangan media pembelajaran satuan panjang berbasis strategi PAR (participatory action research) di kelas IV. Instruktur Mata Pelajaran Perkembangan Matematika SD strategi penelitian tindakan partisipatif. berdasarkan pengamatan terhadap penggunaan media pembelajaran selama proses pembelajaran Matematika di UPT SD Negeri 066650 MEDAN BARU. Khususnya pada materi satuan panjang yang bertujuan pada rendahnya semangat siswa dalam proses pembelajaran. Fungsi media pembelajaran tersebut berguna untuk menunjang proses pembelajaran dan tercapainya tujuan pembelajaran, penggunaan media pembelajaran di anjurkan untung di desain sekreatif mungkin sehingga mampu menarik perhatian siswa. Oleh karena itu, kami melakukan penelitian pengembangan media pembelajaran satuan panjang berbasis strategi penelitian tindakan partisipatif di kelas IV sekolah dasar. Penelitian ini bertujuan untuk menambah pengetahuan siswa tentang media pembelajaran matematika materi satuan panjang, mengetahui cara pengembangan media pembelajaran akan mempermudah menghasilkan media pembelajaran yang kreatif dan menarik selain itu dapat mengetahui tanggapan siswa terhadap media pembelajaran yang telah dibuat berdasarkan berdasarkan praktek langsung dilapangan melalui tahap analisis, merancang penelitian, melakukan eksperimen, menarik kesimpulan, melaporkan hasil penelitian.
Copyrights © 2023