JIM: Jurnal Ilmiah Mahasiswa Pendidikan Sejarah
Vol 8, No 4 (2023): Agustus, Social Religious, History of low, Social Econmic and Humanities

Peran Dana Desa dalam Pembangunan Jalan Usaha Tani di Kecamatan Dander Kabupaten Bojonegoro

Nurwanto, Aan (Unknown)
Marwanti, Sri (Unknown)
Antriyandarti, Ernoiz (Unknown)



Article Info

Publish Date
31 Aug 2023

Abstract

Penelitian ini dilakukan di Kecamatan Dander Kabupaten Bojonegoro.Lokasi ini dipilih dengan mempertimbangkan bahwa Kecamatan Dander merupakan kecamatan dengan luas persawahan terluas di kabupaten Bojonegoro.Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui kepuasan masyarakat terhadap dana desa yang digunakan untuk pembangunan pertanian.Metode pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah teknik wawancara langsung terhadap responden berdasarkan kuesioner yang dibagikan kepada 16 Kelompok petani yang ada di kecamatan Dunder.Hasil penelitian menunjukkan bahwa kepuasan masyarakat terhadap dana desa yang digunakan untuk pembangunan pertanian jalan usaha tani tergolong tinggi.Berdasarkan skor keseluruhan kepuasan masyarakat terhadap sumber daya desa yang digunakan untuk pembangunan distrik pertanian Dander yaitu 95%, maka dapat disimpulkan bahwa skor msuk dalam kategori yang tinggi.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

sejarah

Publisher

Subject

Humanities Education Social Sciences

Description

The journal publishes writings on (1) History Education; (2) History of Education; (3) Social Sciences; (4) Social Sciences Education; (5) Sociology Education; (6) Economi; (7) Social Economi; (8) Law, (9) History of Military; (10) Philosophy of History; (11) Historiography; (12) Humanities; (13) ...