Jurnal Ilmu Kesehatan Bhakti Husada: Health Sciences Journal
Vol. 15 No. 01 (2024): Jurnal Ilmu Kesehatan Bhakti Husada: Health Science Journal

F FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN KEPUASAN KERJA PERAWAT DI RUANG RAWAT INAP RUMAH SAKIT BHAYANGKARA SETUKPA LEMDIKLAT POLRI KOTA SUKABUMI

Nurhali, Muhammad Ramli (Unknown)
Budhiana, Johan (Unknown)
Ede, Abdul Rahman La (Unknown)
Fatmala, Syiva Dwi (Unknown)



Article Info

Publish Date
07 Jun 2024

Abstract

Latar Belakang: Kepuasan kerja merupakan keadaan emosi yang positif terhadap pekerjaan. Kompetensi merupakan pengetahuan dan keterampilan yang dimiliki pekerja. Stres kerja suatu perasaan tidak nyaman dalam suatu lingkup pekerjaan. Kompensasi sesuatu yang diterima sebagai balas jasa atas kerja yang sudah dilakukan.Metode: Jenis penelitian korelasonal. Populasi perawat rawat inap RS Bhayangkara dengan sampel 68 responden. Teknik pengambilan sampel total sampling. Teknik pengambilan data metode wawancara dan kuesioner, analisis statistik korelasi somers’d.Hasil: Hasil penelitian terdapat hubungan kompetensi kerja (p-value=0.030), stres kerja (p-value=0.023), kompensasi (p-value=0.032) dengan kepuasan kerja.Kesimpulan: terdapat hubungan kompetensi kerja, stres kerja dan kompensasi dengan kepuasan kerja.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

stikku

Publisher

Subject

Health Professions Nursing Public Health

Description

Jurnal Ilmu Kesehatan Bhakti Husada: Health Science Journal (E-ISSN 2623-1204) (P-ISSN 2252-9462) adalah jurnalilmiah (e-journal) yang diterbitkan oleh Lembaga Penelitian Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Kuningan Garawangi setiap enam bulan sekali, yaitu pada bulan Juni dan Desember (2 isu per tahun). ...