Jurnal Komplikasi Anestesi
Vol 4 No 2 (2017): Volume 4 Number 2 (2017)

Terapi Oksigen Hiperbarik

Synthana, Meta Restu (Unknown)
Wisudarti, Calcarina Fitriani Retno (Unknown)
Pratomo, Bhirowo Yudo (Unknown)



Article Info

Publish Date
27 May 2023

Abstract

Terapi oksigen hiperbarik merupakan terapi dengan memberikan 100% oksigen pada dua sampai tiga kali dari tekanan pada level air laut. Terapi oksigen hiperbarik efektif dalam mengatasi berbagai penyakit antara lain luka karena trauma akut, ulserasi yang tidak membaik dengan terapi, crush injury, luka bakar, gas gangren, dan sindrom kompartemen dapat pula digunakan pada kasus-kasus keracunan gas misal keracunan gas karbonmonoksida. Terapi oksigen hiperbarik memiliki komplikasi dan efek toksik karena hiperoksia. Terapi ini sering digunakan pada pasien-pasien kritis misal karena keracunan karbonmonoksida, luka bakar, gas gangren, abses intrakranial, emboli, sehingga klinisi khususnya anestesiologist perlu mengetahui mekanisme, efek serta komplikasi terapi oksigen hiperbarik.

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

jka

Publisher

Subject

Medicine & Pharmacology

Description

JURNAL KOMPLIKASI ANESTESI (e-ISSN 2354-6514) is a scientific and original journal which published as a forum for various scientific articles including research, literature reviews, case reports and recent book reviews. The presence of this journal, it is hoped that it can provide input of knowledge ...