Syntax Literate: Jurnal Ilmiah Indonesia
Jurnal Ilmiah Indonesia

Prediksi Closing Price Saham Harian Berbasis Soft Computing

Susilo, Ni`mah Firsta Cahya (Unknown)
Crysdian, Cahyo (Unknown)



Article Info

Publish Date
19 Jun 2024

Abstract

Prediksi harga saham adalah tugas kompleks yang bergantung pada banyak faktor seperti kondisi politik, ekonomi global, laporan keuangan perusahaan, dan pendapatan. Oleh karena itu, untuk memaksimalkan keuntungan dan meminimalkan kerugian, diperlukan adanya teknik memprediksi nilai saham. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh fitur terhadap perkiraan harga close price saham dan membandingkan kinerja multiple linear regression dan artificial neural network. Uji koefisien korelasi yang telah dilakukan menghasilkan nilai koefisien variabel terbesar dan terkecil dalam penelitian ini adalah 0,9. Algoritma multiple linear regression mengungguli artificial neural network dengan MAPE sebesar 0,900016423%.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

syntax-literate

Publisher

Subject

Humanities Education Environmental Science Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Social Sciences Other

Description

Syntax Literate: Jurnal Ilmiah Indonesia is a peer-reviewed scientific journal that publishes original research and critical studies in various fields of science, including education, social sciences, humanities, economics, and engineering. The journal aims to provide a platform for researchers, ...