Innovative: Journal Of Social Science Research
Vol. 4 No. 3 (2024): Innovative: Journal Of Social Science Research

Dasar Strategi Layanan Bimbingan dan Konseling di Sekolah

Nelisma, Yuliana (Unknown)
Ardiyani, Dini (Unknown)
Sabela, Aina (Unknown)
Desy, Mutiara (Unknown)



Article Info

Publish Date
21 May 2024

Abstract

Tujuan penulisan ini untuk mengetahui dasar strategi layanan bimbingan dan konseling disekolah. Bimbingan dan konseling di sekolah merupakan suatu program yang dirancang untuk membantu peserta didik dalam menghadapi berbagai masalah dan mengembangkan potensi diri mereka secara optimal. Program ini didasarkan pada beberapa konsep dasar yang menjadi landasan dalam pelaksanaannya. Jenis metode penelitian yang digunakan dalam penulisan ini adalah metode penelitian studi kepustakaan (library research). Hasil dari penulisan ini adala menjelaskan terkait dasar-dasar strategi pelaksanaan pelayanan bimbingan dan konseling di sekolah serta bagaimana konsep-kosep dasar menjadi panduan dalam merancang dan melaksanakan program yang efektif. Dengan memperhatikan aspek holistik, melakukan pencegahan intervensi, memperdayakan peserta didik, melibatkan kolaborasi serta melakukan penilaian dan evaluasi. Kata Kunci: Konsep Dasar, Strategi Dasar, Manfaat, Tujuan, Implementasi Layanan BK di Sekolah

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

Innovative

Publisher

Subject

Humanities Computer Science & IT Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Public Health Other

Description

Innovative: Journal Of Social Science Research is a journal managed by Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai which bridges researchers to publish research results in all scientific fields (multidiscipline). This includes the fields of education, health, law, economics, IT (Informatics Engineering), ...