Hipotesa
Vol 18 No 1 (2024): HIPOTESA

Analisis Pengaruh Bauran Pemasaran Terhadap Kepuasan Konsumen Hotel Sumber Asia Di Kota Ambon

Muhrim, Noersyam (Unknown)



Article Info

Publish Date
31 May 2024

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah bauran pemasaran (Marketting Mix) berpengaruh terhadap kepuasan konsumen Hotel Sumber Asia. Sampel dalam penelitian berjumlah 30 orang. Metode analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis Product Moment. Hasil penelitian menunjukan dari perhitungan korelasi produci moment tersebut, dapat diketahui bahwa besar koefisien korelasi antara veriabel bauran konsumen (X) dengan kepuasan konsumen (Y) dalam penelitian ini berada pada posisi sangat rendah yaitu sebesar r = 0,19. Hal ini menunjukkan bahwa bila terjadi perubahan peningkatan atau penurunan sebesar 0,19 pada variabel X (bauran konsumen) maka akan terjadi pula perubahan peningkatan atau penurunan sebesar 0,19 pada variabel Y (kepuasan konsumen ).

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

ojs-hipotesa

Publisher

Subject

Social Sciences

Description

Jurnal Ilmiah Hipotesa Ilmu-Ilmu Sosial Memuat tulisan atau hasil penelitian dari para dosen baik dosen internal maupun dosen ektsernal yang ingin mempublikasikan tulisannya atau hasil penelitiannya. Jurnal Hipotesa ini diterbitkan dua kali dalam setahun, yaitu pada bulan Mei dan bulan November ...