Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini
Vol. 1 No. 4 (2024): July

Peningkatan Kemampuan Mengenal Huruf pada Anak Usia 4-5 tahun melalui Media Seruf (Serok Huruf) di Taman Kanak-Kanak

Sari, Jasinta Kartika (Unknown)
Aulina, Choirun Nisak (Unknown)



Article Info

Publish Date
09 Jun 2024

Abstract

Tujuan Penelitian Ini Melatarbelakangi Untuk Mengetahui Kemampuan Mengenal Huruf Pada Anak Usia 4-5 Tahun Di TK Aisyiyah Bustanul Athfal 1 Candi Dengan 13 Anak Sebagai Subjek Penelitian. Metode Penelitian Ini Menggunakan Penelitian Tindakan Kelas Melalui Model Kemmis Dan Mc.Taggar Melalui Empat Tahapan Yaitu Perencanaan, Pelaksanaan, Observasi Dan Refleksi. Pembelajaran Menggunakan Media SERUF (Serok Huruf). Target Pencapaian Penelitian Tindakan Kelas Adalah 75%. Pada Pra Siklus Tingkat Pencapaiannya Yakni 45% Dan Siklus I Tingkat Pencapaiannya Yakni 56,3% Dengan Memberikan Kegiatan Pengaman Untuk Melatih Konsentrasi Dan Fokus Anak Pada Kegiatan Tersebut. Selanjutnya Setelah Dilakukan Refleksi Dan Perbaikan Siklus II, Nilai Keseluruhan Anak Sebesar 79,6%. Hasil Penelitian Ini Membuktikan Bahwa Kegiatan Pembelajaran Dengan SERUF (Serok Huruf) Dapat Meningkatkan Kemampuan Mengenal Huruf Pada Anak Usia 4-5 Tahun.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

paud

Publisher

Subject

Education Mathematics Other

Description

Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) ISSN 3026-4081 is a scientific journal published by Indonesian Journal Publisher. PAUD publishes four issues annually in the months of October, January, April, and July. This journal only accepts original scientific research works (not a review) that have not ...