Jurnal Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Vol. 1 No. 3 (2024): May

Implementasi Pembelajaran Kewarganegaraan Sebagai Upaya Menanggulangi Kasus Toleransi dan Diskriminasi di Sekolah

Anggraini, Rahmalia (Unknown)
Adenta, Ahmad Geo (Unknown)
Ichwansyah, Elvan Denny (Unknown)



Article Info

Publish Date
21 Jun 2024

Abstract

Pendidikan toleransi bertujuan menangkal radikalisme, sekolah menerapkan pendidikan toleransi untuk menumbuhkan toleransi beragama dilingkungan informal. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif, dasar dari penelitian ini teori induktif menekankan observasi dan mengembangkan dasar praktik hubungan "intuitif" antar variabel melalui analisis literatur dan metode penelitian kualitatif yang menggunakan sejumlah prosedur sistematis. Kasus intoleransi di sekolah mencakup perundungan berbasis etnis, agama, dan status sosial. Fenomena ini menghambat perkembangan sosial dan emosional siswa serta menciptakan lingkungan belajar yang tidak sehat. Implemenatasi pendidikan kewarganegaraan dalam mencegah intoleransi dan diskriminasi disekolah mencegah kasus ini. Sehingga pendidikan di sekolah dapat mendorong hidup berdampingan secara berkelanjutan dan kewarganegaraan yang bertanggung jawab.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

pgsd

Publisher

Subject

Education Languange, Linguistic, Communication & Media Mathematics Other

Description

Jurnal Pendidikan Guru Sekolah Dasar ISSN 3030-9158 is a scientific journal published by Indonesian Journal Publisher. This journal publishes four issues annually in the months of November, February, May, and August. This journal only accepts original scientific research works (not a review) that ...