Journal of Economic, Bussines and Accounting (COSTING)
Vol 7 No 4 (2024): Journal of Economic, Bussines and Accounting (COSTING)

Mediasi Job Crafting Dalam Hubungan Antara Transformasional Leadership Dan Innovative Work Behavior

Yulia Leonora Trinanda Piay (Universitas Airlangga)
Nuri Herachwati (Unknown)
Gebrina Ayu Pramesti (Universitas Airlangga)



Article Info

Publish Date
29 Jun 2024

Abstract

Inovasi merupakan kunci keberhasilan dalam instansi pemerintah. Penelitian ini menunjukkan bahwa perilaku inovatif pegawai, khususnya ASN di UPT DJPL Jawa Timur, berdampak positif pada efisiensi dan kualitas layanan publik. Kepemimpinan transformasional berperan penting dalam mendorong perilaku inovatif, dengan job crafting sebagai mediator. Namun, penelitian ini memiliki keterbatasan dalam generalisasi hasil karena penggunaan sampel wilayah provinsi tertentu. Penelitian selanjutnya dapat mempertimbangkan sampel yang mewakili seluruh pegawai DJPL di Indonesia dan mengeksplorasi faktor-faktor lain yang memediasi hubungan antara kepemimpinan transformasional dan perilaku inovatif.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

COSTING

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

COSTING : Journal of Economic, Bussines and Accounting reviewed covers theoretical and applied research in the field of Economics, Business and Accounting. Priority is given to those articles which satisfy the main scope of the journal, and have an impact in the research areas of interest. ...