Journal of Economic, Bussines and Accounting (COSTING)
Vol 7 No 4 (2024): Journal of Economic, Bussines and Accounting (COSTING)

Analisis Dan Pengembangan Tata Kelola Digital Sistem Invoicing Menggunakan Metode Soft System Metodologi Studi Pada PT. Biro Klasifikasi Indonesia

Adam Perdana Putera (Universitas Indonesia)
Muhamad Yopan (Universitas Indonesia)
Rachma Fitriati (Universitas Indonesia)



Article Info

Publish Date
29 Jun 2024

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi sistem invoicing manual di PT. Biro Klasifikasi Indonesia (BKI) dan memberikan rekomendasi untuk perancangan sistem invoicing digital. Analisis dan perancangan sistem invoicing digital dilakukan menggunakan Soft Systems Methodology (SSM) untuk mengidentifikasi masalah utama dalam sistem saat ini dan mengembangkan solusi yang relevan. Penelitian ini menemukan bahwa sistem invoicing manual menyebabkan keterlambatan dalam proses pembayaran, meningkatkan biaya operasional, dan menurunkan efisiensi. Implementasi sistem invoicing digital diharapkan dapat mempercepat proses pembayaran dan meningkatkan arus kas perusahaan.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

COSTING

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

COSTING : Journal of Economic, Bussines and Accounting reviewed covers theoretical and applied research in the field of Economics, Business and Accounting. Priority is given to those articles which satisfy the main scope of the journal, and have an impact in the research areas of interest. ...