The Indonesian Journal of Computer Science
Vol. 13 No. 2 (2024): The Indonesian Journal of Computer Science (IJCS)

Implementasi Pengolahan Citra Digital dalam Pengenalan Wajah Menggunakan Contrast Stretching dan Algoritma Viola Jones

M.Iqbal, M.Iqbal (Unknown)
Imrah, Imrah Sari (Unknown)
Agung, Agung Ramadhanu (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Apr 2024

Abstract

Wajah manusia merupakan salah satu bagian penting pada tubuh yang mempunyai ciri khusus yang dapat membedakan seseorang. Perbedaan ciri dari wajah seseorang dapat diidentifikasi dengan sistem pengenalan wajah (face Recognition). Kemajuan teknologi dalam pengenalan wajah memberikan dampak dalam berbagai sektor seperti keamanan, keuangan, kesehatan dan hiburan. Penelitian ini melakukan Pengenalan wajah dengan mengimplentasikan pengolahan citra digital menggunakan contrast stretching dan algoritma viola jones untuk mendapatkan nilai akurasi yang baik dalam pengenalan wajah dengan bantuan aplikasi Matlab. Dari hasil penelitian dalam pengenalan wajah diperoleh hasil akurasi yang akurat yaitu mencapai 91,89% dan hasil identifikasi pengenalan wajah pada citra sesuai.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

ijcs

Publisher

Subject

Computer Science & IT Electrical & Electronics Engineering Engineering

Description

The Indonesian Journal of Computer Science (IJCS) is a bimonthly peer-reviewed journal published by AI Society and STMIK Indonesia. IJCS editions will be published at the end of February, April, June, August, October and December. The scope of IJCS includes general computer science, information ...