PEDAMAS (Pengabdian Kepada Masyarakat)
Vol. 2 No. 04 (2024): JULI 2024

UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN MEMBACA DENGAN MENGUASAI ABJAD MENGGUNAKAN ALAT PERAGA PADA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA SISWA KELAS 1 SD

Virgilius Bate Lina (Unknown)
Ermelinda Medo (Unknown)
Kristina Toyo (Unknown)
Hermina Sartika Monis (Unknown)



Article Info

Publish Date
15 Jul 2024

Abstract

Perkembangan Bahasa melalui membaca perlu di berikan kepada anak usia dini untuk memahami tulisan dan menyesuaikan tahapan berpikir anak sebagai proses yang di mulai dari mengenal huruf,suku kata dan akhir kalimat terhadap makna atau maksut dalam berbagai konteks wacana untuk itu guru perlu kreatif memberikan media yang konkret. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana penggunaan media visual dan kartu abjad meningkatkan kemampuan membaca anak. Subjek penelitian ini adalah anak usia 6-7 tahun di SD WOLOTOLO,KEC. DETUSOKO, KAB. ENDE, yang berjumlah 28 anak.penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas yang di lakukan dalam dua sikklus yaitu siklus I dan siklus II, melalui tahapan, yaitu perencanaan , pelaksanaan, pengamatan dan refleksi. Teknik pengumpulan data yang di pakai adalah observasi dan dokumentasi. Kesimpulan hasil yang diperoleh yaitu penggunaan visual dan kartu abjad dapat menolong anak di SD WOLOTOLO, KEC. DETUSOKO, KAB. ENDE, dapat membaca.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

JP

Publisher

Subject

Humanities Economics, Econometrics & Finance Education Energy Engineering Health Professions Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Social Sciences

Description

Pekat PKM: Jurnal Ilmiah Pengabdian pada Masyarakat, so called as Jurnal Pekat, is a peer-reviewed journal to publish/disseminate scientific works and innovations in the form of scientific articles. This journal concerned with the practice and processes of community engagement. This journal accepts ...