Jurnal Topik Global
Vol 2, No 2 (2023): JURNAL TOPIK GLOBAL

Implementasi Agile Scrum dalam Mengembangkan Sistem Informasi Penyelenggaraan Remedial

Keva Damar Galih (Institut Teknologi dan Bisnis Bina Sarana Global)
Rahmat Tullah (Institut Teknologi dan Bisnis Bina Sarana Global)
Siti Maisaroh (Institut Teknologi dan Bisnis Bina Sarana Global)



Article Info

Publish Date
30 Dec 2023

Abstract

Institut Teknologi dan Bisnis Bina Sarana Global merupakan kampus yang memiliki inti kompetensi di bidang teknologi dan bisnis untuk bersaing di era globalisasi. Kampus ini lahir untuk menciptakan generasi yang siap berkompetisi, berwawasan luas, serta memberikan kontribusi bagi kemajuan dunia. Pada saat ini di Institut Teknologi dan Bisnis Bina Sarana Global, dalam melakukan proses penilaian remedial masih bersifat manual belum adanya sistem yang bisa membantu memudahkan proses pengisian penilaian, proses integrasi, akademik masih perlu menambahkan peserta kedalam ruang LMS, sistem saat ini belum memakai Rest Api dan otomatisasi dalam pengumpulan data nilai dalam format excel. Tujuan penelitian berikut menggunakan metode Agile Scrum Methodology dengan melakukan design thinking, penentuan product backlog, development dan review. Hasil penelitian penulis menggunakan arsitektur Monolithic Three-Tier berguna dalam pengamanan proses data, kecepatan dalam mengolah data dan mempermudah ketika integrasi dengan sistem lain.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

JTOPIKGLOBAL

Publisher

Subject

Computer Science & IT Control & Systems Engineering Engineering Languange, Linguistic, Communication & Media Mathematics

Description

JURNAL TOPIK GLOBAL (Jurnal Teknologi, Pendidikan dan Manajemen Global) adalah jurnal akses terbuka peer-review yang diterbitkan dua kali setahun (Juni dan Desember), jurnal penelitian ilmiah yang diterbitkan oleh LPPM Institut Teknologi Dan Bisnis Bina Sarana Global. JURNAL TOPIK GLOBAL bertujuan ...