GEMBIRA (Pengabdian Kepada Masyarakat)
Vol 2 No 03 (2024): JUNI 2024

PELAKSANAAN KEGIATAN RAPAT KOORDINASI PENGAWASAN DAERAH (RAKORWASDA) TAHUN 2024 KANTOR INSPEKTORAT PROVINSI NTB

Hidayatullah (Unknown)
Rafly Naufal. R (Unknown)
Putri Indah Lestari (Unknown)
Susi Helmali (Unknown)



Article Info

Publish Date
15 Jun 2024

Abstract

Pelaksanaan tugas Pembinaan dan Pengawasan Daerah oleh Aparat Pengawas Intern Pemerintah (APIP) dilakukan berdasarkan perencanaan yang sistematis dan disesuaikan dengan kondisi, kebutuhan dan prioritas pembangunan di daerah. Merujuk Permendagri No. 19 Tahun 2023 tentang Perencanaan Pembinaan dan Pengawasan Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah Tahun 2024. Aparat Pengawas Intern Pemerintah (APIP) berkoordinasi dengan Aparat Penegak Hukum (APH) dalam rangka permintaan audit dan perhitungan kerugian uang negara. Sebelum dimulainya acara Rapat Koordinasi Pengawasan Daerah (Rakorwasda), dilakukan terlebih dahulu Pra Rapat Koordinasi Pengawasan Daerah (Pra Rakorwasda). Tujuan diselenggarakannya Rakorwasda tingkat Provinsi Nusa Tenggara Barat Tahun 2023 adalah Menyamakan persepsi terhadap implementasi Permendagri Nomor 19 tahun 2024 tentang Perencanaan Pembinaan dan Pengawasan Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah Tahun 2024; dan Penandatanganan Komitmen Bersama dalam rangka Pembinaan dan Pengawasan Penyelenggaraan Pemerintah Daerah antara Inspektur Provinsi NTB dengan Inspektur Kabupaten/Kota se Provinsi Nusa Tenggara Barat.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

jurnal

Publisher

Subject

Religion Humanities Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Education Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Social Sciences

Description

Gembira: Jurnal Ilmiah Pengabdian pada Masyarakat, so called as Jurnal Gembira, is a peer-reviewed journal to publish/disseminate scientific works and innovations in the form of scientific articles. This journal concerned with the practice and processes of community engagement. This journal accepts ...