Human Capital Development
Vol 9 No 1 (2022): HUMAN CAPITAL DEVELOPMENT

PENGARUH PELATIHAN DAN MOTIVASI MELALUI KEPUASAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA DEPARTEMENT PRODUKSI DI PT. LION BOGA

Sulistiana Qonik Aturrohma (STIE Pariwisata Internasional)
Bonifasius MH Nainggolan (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Apr 2022

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana pengaruh pelatihan dan motivasi melalui kepuasan kerja terhadap kinerja karyawan department produksi di PT. Lion Boga. Populasi dalam penelitian kali ini adalah Staff department produksi di PT. Lion Boga. Pada penelitian ini sampel yang dikumpulkan melalui metode purposive sampling. Pengambilan sampel terdiri dari 200 staff sebagai reponden. Penelitian ini juga menggunakan PLS-SEM 3 sebagai teknik pengolahan data. Hasil dari pengujian hipotesis menunjukkan bahwa pelatihan memberikan hasil positif tetapi tidak memberikan hasil signifikan terhadap kinerja, sedangkan hasil yang mendapatkan nilai positif dan juga adanya signifikan merupakan hasil dari pelatihan yang dilakukan mediasi oleh kepuasan terhadap kinerja. Motivasi juga memberikan hasil positif yang memiliki pengaruh dan signifikan terhadap kepuasan dan juga kinerja. Sebagai halnya dengan hasil kepuasan kerja memberikan hasil yang positif dan signifikan terhadap kinerja. Hasil penelitian yang didapatkan bahwa PT. Lion Boga dapat melakukan perbaikan dan evaluasi pada variable pelatihan.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

hcd

Publisher

Subject

Other

Description

Human Capital Development adalah jurnal ilmiah yang mempublikasikan hasil penelitiaan mahasiswa dan dosen S1 Manajemen Universitas Asa Indonesia, dan yang menjadi scope jurnal ini adalah khusus manajemen ...