IT-Edu: Jurnal Information Technology and Education
Vol. 5 No. 3 (2020): Volume 05 No 3 2020

STUDI LITERATUR PENGARUH BIMBINGAN BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA SMA DI SEKOLAH

Charnelia, Mayloka Yona (Unknown)
Dermawan, Dodik Arwin (Unknown)



Article Info

Publish Date
22 Sep 2020

Abstract

Studi literature pada penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar Pengaruh Bimbingan Belajar Luar Sekolah Terhadap Prestasi Belajar Pada siswa SMA. Untuk mengetahui seberapa besar pengeruh bimbingan belajar diluar sekolah terhadap prestasi belajar disekolah, penulis melakukan analisa studi literature menggunakan metode kuantitatif dengan studi revies literatur sebagai metode utama dalam pengumpulan data. Pada proses analisis data, penelitian ini menggunakan analisis dengan cara mereview literature secara sederhana dengan bimbingan belajar sebagai variabel independen dan prestasi belajar sebagai variabel dependen. Hal ini sangat dimungkinkan dapat meningkatkan hasil belajar siswa yang mengikuti bimbingan belajar lebih baik dibandingkan siswa yang tidak mengikuti bimbingan belajar. Peningkatan ini ditunjukkan melaui tabel hasil belajar siswa dan persentase angket yang pada umumnya menunjukkan peningkatan yang lebih baik pada siswa yang mengikuti bimbingan belajar disbanding yang tidak bimbingan belajar

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

it-edu

Publisher

Subject

Computer Science & IT Education

Description

IT-Edu merupakan jurnal yang berisi kajian tentang pengembangan dan penerapan teknologi pembelajaran yang didukung dengan teknologi informasi bidang ilmu Rekayasa Perangkat Lunak dan Game serta Jaringan ...