SEIKO : Journal of Management & Business
Vol 6, No 2.1 (2023)

Analisis Pendapatan dan Jumlah Anggota Keluarga Terhadap Pengeluaran Keluarga (Studi Kasus di Kelurahan Kebon Pala, Jakarta Timur)

Darka, Darka (Unknown)
Simangunsong, Tesalonika (Unknown)
Rustomo, Rustomo (Unknown)
Taryanto, Taryanto (Unknown)



Article Info

Publish Date
29 Jan 2020

Abstract

Penelitian ini merupakan penelitian sosial dengan objek penelitian pada suatu wilayah di Kelurahan Kebon Pala, Jakarta Timur merupakan studi kasus atas pendapatan yang dihasilkan dengan anggota keluarga terhadap pengeluaran keluarga. Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui sebarapa besar pendapatan keluarga dan jumlah anggota keluarga dalam pengeluaran sehari-hari keluarga. Dengan metode kuantitatif korelasional dalam mengukur hubungan serta kotribusi dua variabel independen terhadap dependen. Pengambilan data dengan kuesioner yang disebarkan pada 86 warga sebagai responden di tiga rukun tetangga. Hasil bahwa pendapatan dan anggota keluarga mempengaruhi signifikan atas pengeluaran keluarga. Dimana hipotesi alternative terbukti dan diterima. Pentingnya memanage pendapatan atas pengeluaran keluarga sangat penting dalam penelitian ini.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

seiko

Publisher

Subject

Social Sciences

Description

The Journal Management & Business (SEJaman) provides a forum for academics and professionals to share the latest developments and advances in knowledge and practice of management business both theory and practices. It aims to foster the exchange of ideas on a range of important management subjects ...