Jurnal MEDIA INOVASI Teknik Sipil Unidayan
Vol. 13 No. 1 (2024): Jurnal Media Inovasi Teknik Sipil Unidayan

Interpretasi Nilai Daya Dukung Tanah Dengan Alat DCP Pada Sub Grade Di Jalan Tani Lingkungan 1 Labusa Kelurahan Busoa

Hilda Sulaiman Nur (Universitas Dayanu Ikhsanuddin)



Article Info

Publish Date
25 May 2024

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendapatkan korelasi antara CBR-DDT dari nilai kepadatan tanah dengan alat DCP. Pengujian nilai daya dukung tanah dengan DCP dilakukan secara berkala dengan interval 100 meter sebanyak 11 titik sepanjang 1 km. Daya dukung tanah dasar (Sub Grade) jalan tani lingkungan 1 labusa kelurahan busoa, diperoleh nilai rata-rata CBR sepanjang jalan yang diuji yaitu 10,87 % dengan nilai korelasi CBR-DDT rata-rata adalah 5,99. hasil penelitian menunjukkan bahwa daya dukung tanah di sepanjang jalan tersebut termasuk dalam kategori baik berdasarkan standar bina marga untuk tanah dasar yaitu 6%.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

sipil

Publisher

Subject

Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Engineering Materials Science & Nanotechnology Transportation

Description

Jurnal Media Inovasi Teknik Sipil UNIDAYAN diterbitkan secara berkala setiap 6 (enam) bulan yaitu Mei dan Oktober dan menerima artikel dari berbagai kalangan akademisi, peneliti dan praktisi. Jurnal Media Inovasi Teknik Sipil UNIDAYAN diharapkan mampu mengakomodir kebutuhan akan sebuah media untuk ...