JIMMI: Jurnal Ilmiah Mahasiswa Multidisiplin
Vol. 1 No. 1 (2024): JIMMI: Jurnal Ilmiah Mahasiswa Multidisiplin

Peran Mahasiswa Perbankan Syariah STAIN Teungku Dirundeng di Meulaboh Dalam Literasi Lembaga Keuangan Syariah Bagi Keluarga

Bawazir, Fuad (Unknown)
Mainan, Cut (Unknown)
Rosdiana, Rosdiana (Unknown)



Article Info

Publish Date
29 Feb 2024

Abstract

Literasi keuangan syariah merupakan hal yang penting dalam mendukung stabilitas ekonomi dan kesejahteraan masyarakat. Artikel ini mengeksplorasi peran mahasiswa program studi Perbankan Syariah di Sekolah Tinggi Agama Islam Negeri (STAIN) Teungku Dirundeng, Meulaboh, dalam meningkatkan literasi lembaga keuangan syariah di kalangan keluarga. Melalui pendekatan partisipatif dan penyuluhan, mahasiswa diharapkan dapat menjadi agen perubahan yang efektif dalam mempromosikan pemahaman dan penggunaan produk-produk keuangan syariah di masyarakat.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

jimmi

Publisher

Subject

Religion Economics, Econometrics & Finance Languange, Linguistic, Communication & Media Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Other

Description

JIMMI: Jurnal Ilmiah Mahasiswa Multidisiplin merupakan Jurnal yang diterbitkan 2 (dua) kali dalam setahun, yaitu pada bulan Juni dan Desember oleh FANSHUR INSTITUTE: Research and Knowledge Sharing in Aceh. JIMMI: Jurnal Ilmiah Mahasiswa Multidisiplin adalah publikasi akademis yang menyajikan ...