Arty: Jurnal Seni Rupa
Vol. 13 No. 1 (2024): Regular Issue

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN ANIMASI 2D MATERI RAGAM HIAS JAWA TIMUR UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS VIIĀ  SMP.: DEVELOPMENT OF 2D ANIMATION LEARNING MEDIA OF EAST JAVA DECORATIVE MATERIAL TO IMPROVE LEARNING OUTCOMES OF STUDENTS IN GRADE VII SMP.

Anisaluh, Anisaluh_1999 (Unknown)
Sabri, Indar (Unknown)
Suryandoko, Welly (Unknown)
Djatiprambudi, Djuli (Unknown)



Article Info

Publish Date
17 Jun 2025

Abstract

Media pembelajaran dalam penyajian materi berupa modul terutama menggambar ragam hias cenderung terbatas, siswa beranggapan kurang tertarik dan sulit memahami materi. Oleh karena itu materi menggambar ragam hias Jawa Timur di kembangkan video animasi 2D yang menampilkan prosedur menggambar ragam hias menggunakan animasi 2D. Tujuan penelitian untuk menghasilkan media pembelajaran berupa video animasi 2D yang menarik untuk meningkatkan hasil belajar siswa dan respon siswa dalam pemahaman belajar menggunakan media animasi 2D. Penelitian ini menggunakan pendekatan penelitian dan pengembangan dengan metode yang telah dimodifikasi yaitu: 1) Studi Pendahuluan, 2) Merancang, 3) Hasil desain, 4) Validasi ahli, 5) Revisi desain, 6) Uji Lapangan. Pengambilan data menggunakan teknik kualitatif dan kuantitatif. Hasil pengembangan video animasi 2D meliputi opening cover, materi, hingga penutup. Vidio animasi 2D memiliki efektivitas bagi pembelajaran di sekolah terutama siswa kelas VII SMP karena membantu memudahkan dalam pemahaman materi sehingga siswa tidak jenuh dan memudahkan dalam mengakses materi kembali melalui Youtube.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

arty

Publisher

Subject

Arts

Description

Arty: Jurnal Seni Rupa focuses on the research of visual art studies through the experiences exchange among educators, artists, and researchers. Its primary goals is to promote quality research on conceptual ideas, studies, application of theories, and visual art reviews. Topics of special interest ...