Penelitian ini dilaksanakan dengan tujuan menganalisa pengaruh prestasi kerja, lingkungan kerja, serta kompensasi pada semangat kerja karyawan CV Guna Abadi Santosa. Ada 55 karyawan yang dipakai di penelitian ini dengan metoda total sampling. Analisa data memakai analisis regresi linier berganda. Dari penelitian ini diperoleh hasil lingkungan kerja, serta memiliki pengaruh positif serta signifikan pada semangat kerja karyawan, pretasi kerja berpengaruh positif dan signifikan pada semangat kerja karyawan, kompensasi berpengaruh positif dan signifikan pada semangat kerja karyawan.
Copyrights © 2023