Jurnal Sistem Informasi Dan E-Bisnis
Vol 5 No 2 (2023): Juli

Deteksi Objek Kualitas Daun Sawi Menggunakan Metode HSV Color dan Color Blob

Marissa Utami (Universitas Muhammadiyah Bengkulu)
Erwin Dwika Putra (Universitas Muhammadiyah Bengkulu)



Article Info

Publish Date
28 Jul 2023

Abstract

Segmentasi warna merupakan pemisahan segmen dalam suatu citra ber-dasarkan warna yang terkandung dalam citra. Dalam perkembangan sistem computer vision telah dilakukan berbagai macam metode untuk melakukan segmentasi warna seperti metode clustering dan metode indeks. Pada penelitian ini penulis akan mencoba untuk melakukan segmentasi warna dengan metode color blob. Ruang lingkup warna HSV terdiri dari 3 elemen yaitu Hue mewakili warna, Saturation mewakili tingkat dominasi warna, dan Value mewakili tingkat kecerahan. Dengan demikian metode ini cenderung mendeteksi warna dan tingkat dominasi serta kecerahannya. Dari hasil penelitian maka dapat disimpulkan bahwa Metode Color HSV dan Color blob mendapatkan hasil akurasi 66,7 %, dengan tingkat kesulitan pem-isahan warna pada objek dengan latar belakang objek yang hampir sama

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

jusibi

Publisher

Subject

Computer Science & IT Control & Systems Engineering Decision Sciences, Operations Research & Management Engineering

Description

JUSIBI (Jurnal Sistem Informasi dan E-Bisnis) adalah jurnal ilmiah peer-review yang didedikasikan untuk publikasi hasil penelitian yang berkualitas dalam bidang Sistem Informasi dan Business Dgital namun tak terbatas secara implisit untuk bidang lain yang berhubungan dengan topik tersebut. Jurnal ...