Niagawan
Vol 13, No 2 (2024): NIAGAWAN VOL 13 NO 2 Juli 2024

PENGARUH DISKON DAN WORD OF MOUTH TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN KONSUMEN PENGGUNAAN APLIKASI GOJEK PADA MASYARAKAT KECAMATAN MEDAN HELVETIA KOTA MEDAN

Fachriza Aprialsyah (Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara)
Nadia Ika Purnama (Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara)



Article Info

Publish Date
01 Jul 2024

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisis Pengaruh Diskon Dan Word Of Mouth Terhadap Keputusan Pembelian Konsumen GoFood pada Masyarakat Kecamatan Medan Helvetia Kota Medan, baik itu secara parsial maupun secara simultan. Adapun penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan teknik analisis linear berganda. Adapun hasil penelitian menunjukkan ada pengaruh yang signifikan Diskon terhadap Keputusan Pembelian Konsumen GoFood. Ada pengaruh yang signifikan word of mouth terhadap Keputusan Pembelian Konsumen GoFood. Ada pengaruh yang signifikan antara  Diskon dan Word of Mouth terhadap Keputusan Pembelian Konsumen GoFood di Kecamatan Helvetia Kota Medan. Hasil perhitungan regresi dapat diketahui bahwa koefisien determinasi (R square) yang diperoleh sebesar 28,2, hasil ini memiliki arti bahwa 28,2% variabel Keputusan Pembelian dapat dijelaskan oleh variabel Diskon dan Word of Mouth  sedangkan sisanya sebesar 71,3% diterangkan oleh variabel lain yang tidak diteliti.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

niagawan

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Education Social Sciences Other

Description

Niagawan merupakan metadata OJS. Jurnal yang dikelola oleh Prodi Pendidikan Bisnis Fakulltas Ekonomi Universitas Negeri Medan (UNIMED) sebagai media Program Studi Pendidikan bisnis memuat karya tulis ilmiah hasil penelitian atau tinjauan kepustakaan dalam bidang Ekonomi, Manajemen, Bisnis, ...