JURNAL REKAYASA INFORMASI SWADHARMA (JRIS)
Vol 4, No 2 (2024): JURNAL JRIS EDISI JULI 2024

IMPLEMENTASI DATA MINING UNTUK MEMPREDIKSI KECOCOKAN GAYA BELAJAR SISWA SEKOLAH DASAR MENGGUNAKAN ALGORITMA C4.5

Nurmala, Nurmala (Unknown)
Susanto, Eri Sasmita (Unknown)
Widiarta, I Made (Unknown)



Article Info

Publish Date
28 Jul 2024

Abstract

Education is an effort to prepare students through teaching and learning activities, assignments that can influence attitudes and behaviors to improve the quality of student learning. SDN Sela is an elementary school in Batu Tering Village, Moyo Hulu District, Sumbawa Regency, but many students have difficulty understanding the content of the material properly, learning motivation is still lacking, learning methods are still ineffective and environmental factors are less supportive. So theauthor conducts data mining analysis of student data so that it becomes valuable information to assist teachers and principals in decision making. The author uses data on 136 students of SDN Sela grades 1 - 6 in 2023. The author uses Weka tools with C4.5 algorithm with 7 attributes. The calculation was carried out using the supplied test set method resulting in a Correctly Classifed Instances value of 86.7647% and Incorrectly Classified Instances of 13.2353%, Based on the results of the evaluation of the C4.5 algorithm learning styles in students affect the way abilities, hobbies, and learning methods in each student.Pendidikan merupakan upaya mempersiapkan peserta didik melalui kegiatan belajar mengajar, penugasan yang dapat mempengaruhi sikap dan perilaku untuk meningkatkan mutu belajar siswa. SDN Sela merupakan sekolah dasar yang ada di Desa Batu Tering, Kecamatan Moyo Hulu, Kabupaten Sumbawa, masih banyak siswa yang kesulitan memahami isi materi dengan baik, motivasi belajar yang masih kurang, metode belajarnya masih kurang efektif dan faktor lingkungan yang kurang mendukung. Maka penulis melakukan analisis data mining terhadap data siswa agar menjadi informasi yang berharga untuk membantu guru dan kepala sekolah dalam pengambilan kebijakan keputusan. Penulis menggunakan data siswa SDN Sela kelas 1 - 6 tahun 2023 sebanyak 136. Penulis menggunakan tools Weka dengan algoritma C4.5 dengan 7 atribut. Perthitungan dilakukan dengan metode supplied test set menghasilkan nilai Correctly Classifed Instances 86.7647% dan Incorrectly Classified Instances 13.2353%, Berdasarkan hasil evaluasi algoritma C4.5 gaya belajar pada siswa berpengaruh dengan cara kemampuan, hobi, dan metode belajar pada masing-masing siswa.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

jris

Publisher

Subject

Computer Science & IT

Description

Jurnal Rekayasa Informasi Swadharma merupakan jurnal ilmiah yang diterbitkan oleh LPPM ITB Swadharma. Jurnal ini mempublikasikan karya ilmiah hasil penelitian dengan topik Big Data, Sistem Informasi Berbasis Komputer, Data Mining, Data Scientists, Enterprise Architecture, Enterprise Resource ...