Jurnal Kajian Agama Hukum dan Pendidikan Islam (KAHPI)
Vol. 5 No. 1 (2023): VOL. 5, NO.1, JULI 2023

SEJARAH DAN DINAMIKA PEMBAHARUAN LEMBAGA PENDIDIKAN ISLAM DI NUSANTARA: SURAU DAN PESANTREN

Nurul Huda (Universitas Islam Negeri Imam Bonjol Padang)
Martin Kustati (Universitas Islam Negeri Imam Bonjol Padang)
Nana Sepriyanti (Universitas Islam Negeri Imam Bonjol Padang)



Article Info

Publish Date
13 Dec 2023

Abstract

Penelitian ini mengangkat masalah tentang bagaimana sejarah dan dinamika pembaharuan lembaga pendidikan islam di Nusantara: Surau, Pesantren dan Madrasah. Penelitian ini menggunakan metode library research (kajian pustaka), metode ini mempunyai pengertian sebagai pedoman dalam mengumpulkan berbagai informasi serta data yang dibantu oleh bermacam-macam sumber mergenai topik yang akan dibahas. Hasil dari penelitian ini dapat disimpulkan bahwa surau bagi masyarakat Minangkabau memiliki multifungsi, tidak hanya berfungsi sebagai tempat berkumpul, rapat, tempat tidur tetapi juga berfungsi sebagai lembaga pendidikan islam. Pesantren merupakan lembaga pendidikan Islam yang tumbuh dan berkembang di pulau Jawa dan sampai sekarang tetap survive. Kata Kunci : Sejarah Pendidikan Islam, Surau, Pesantren

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

kahpi

Publisher

Subject

Religion Humanities Education Social Sciences Other

Description

Jurnal Kajian Agama, Hukum, dan Pendidikan Islam, disingkat KAHPI diterbitkan oleh Lembaga Kajian Keagamaan Universitas Pamulang sebagai wadah publikasi hasil penelitian di bidang Agama Islam, Hukum Islam dan Pendidikan Islam. Diterbitkan 2 kali dalam setahun, pada Juli dan Desember. Terbit pertama ...