Sosio Religi: Jurnal Kajian Pendidikan Umum
Vol 22, No 1 (2024): JURNAL KAJIAN PENDIDIKAN UMUM

Perspektif islam dalam Penggunaan Zat Volatil di Laboratorium

Hadiansyah, Muhammad Salman (Unknown)
Nabila, Reka Salwa (Unknown)
Pratiwi, Vera Aulia (Unknown)
Rachmawati, Yunita (Unknown)
Romli, Usup (Unknown)



Article Info

Publish Date
25 Mar 2024

Abstract

Bahan yang mudah menguap sering digunakan dalam percobaan maupun penelitian dengan memberikan efek samping pada tubuh seperti seseorang yang meminum khamr. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hukum penggunaan zat volatil dalam pandangan islam serta mengetahui batasan dalam penggunaan zat volatil. Metode yang digunakan metode deskriptif-kuantitatif dengan menyebarkan angket online kepada mahasiswa dan data diolah dengan teknik frequency serta melakukan wawancara kepada asisten laboratorium dan dosen PAI UPI. Penggunaan zat volatil dalam laboratorium banyak digunakan terutama pada aseton,Hasil penelitian menunjukkan bahwa 62% responden pernah tidak sengaja menghirup zat volatil, hal ini dapat mengakibatkan efek pusing, mengantuk, sesak nafas, dan lain - lain. Zat volatil apabila penggunaannya dapat memabukan dan disengaja maka dapat termasuk kedalam golongan khamr yang diharamkan penggunaannya dalam islam. Namun jika penggunaan zat volatil dalam uji coba diperbolehkan hanya untuk eksplorasi ilmu dengan menjalankan prosedur yang sesuai SOP.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

SosioReligi

Publisher

Subject

Religion Social Sciences Other

Description

Socio-Religion is a journal that aims to publish research results on general education and other fields related to encouraging inquiry into the relationship between theoretical and practical studies. Socio Religion, an electronic journal, provides a forum for publishing original research articles, ...