Tujuan penelitiannya adalah untuk mengetahu pengaruh Motivasi Intrinsik (Prestasi yang diraih, Pengakuan orang lain, Pekerjaan itu sendiri, Peluang untuk berkembang, Tanggung jawab) secara Parsial dan simultan terhadap Prestasi Kerja. Populasi sekaligus sampel dalam penelitian ini adalah semua karyawan KSP. Maju Bersama yang berjumlah 30 karyawan dengan teknik sampel jenuh. Alat analisis yang digunakan adalah analisis regresi berganda, Uji t dan Uji F. Hasil pengujian dengan uji t dan uji F membuktikan bahwa variabel Motivasi Intrinsik (Prestasi yang diraih, Pengakuan orang lain, Pekerjaan itu sendiri, Peluang untuk berkembang, Tanggung jawab) berpengaruh positif dan tapi tidak signifikan terhadap Prestasi Kerja karyawan KSP. Maju Bersama
Copyrights © 2024