JRIIN :Jurnal Riset Informatika dan Inovasi
Vol 2 No 4 (2024): JRIIN: Jurnal Riset Informatika dan Inovasi

Perancangan Sistem Aplikasi Asuransi Keluarga Berbasis Web Di PT. Mitra Proteksi Madani

Hadian Hibatul Wafi, Muhammad (Unknown)
Rizky Maulana, Muhammad (Unknown)
Alpiansyah, Rizki (Unknown)
Nirmala, Endar (Unknown)



Article Info

Publish Date
31 Jul 2024

Abstract

PT. Mitra Proteksi Madani adalah perusahaan asuransi yang berfokus pada layanan asuransi keluarga. Dalam rangka mengoptimalkan proses administrasi dan pelayanan, perancangan sistem aplikasi berbasis web menjadi penting. Sistem ini akan membantu mengelola data nasabah, klaim, perpanjangan asuransi, perhitungan premi, dan pembuatan laporan secara cepat dan akurat. Dalam beberapa tahun terakhir, industri asuransi telah mengalami peningkatan yang signifikan.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

jriin

Publisher

Subject

Computer Science & IT Decision Sciences, Operations Research & Management

Description

1. Komputasi Lunak, 2. Sistem Cerdas Terdistribusi, Manajemen Basis Data, dan Pengambilan Informasi, 3. Komputasi evolusioner dan komputasi DNA/seluler/molekuler, 4. Deteksi kesalahan, 5. Sistem Energi Hijau dan Terbarukan, 6. Antarmuka Manusia, 7. Interaksi Manusia-Komputer, 8. Hibrida dan ...