Jurnal Bina Manajemen
Vol. 12 No. 2 (2024): Jurnal Bina Manajemen Volume 12 Nomor 2 bulan Maret 2024

Peran Citra Destinasi dan E-WOM Terhadap Minat Berkunjung Kembali Melalui Keputusan Berkunjung Pada Wisata Kabupaten Sampang

Rosi, Fahrur (Unknown)
AS, Fathor (Unknown)



Article Info

Publish Date
03 May 2024

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji dampak citra destinasi,electronic word of mouth dan keputusan berkunjung terhadap minat berkunjung kembali di desa wisata kabupaten sampang. Penelitian ini dilakukan dengan jumlah sampling101 Responden dengan menggunakan pendekatan kuantitatif asosiatif dengan metode Partial Least Square (SmartPLS). Berdasarkan hasil penelitian 1. Citra destinasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan berkunjung. 2. Citra detinasi berpengaruh positif tidak signifikan terhadap minat berkunjung kembali. 3. Electronic word of mouth berpengaruh positif tidak signifikan terhadap keputusan berkunjung. 4. Electronic word of mouth berpengaruh positif dan signifikan terhadap minat berkunjung kembali. 5. Keputusan berkunjung berpengaruh positif dan signifikan terhadap minat berkunjung kembali.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

JBM

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Ilmu Manajemen secara umum (telaah proses bisnis, studi kasus mengenai penerapan ilmu manajemen dalam dunia usaha). Topik mengenai manajemen pemasaran / marketing management. (kajian mengenai ilmu pemasaran, penelitian mengenai perilaku konsumen, strategi pemasaran, studi kasus pemasaran, telaah ...