Diklat Review : Jurnal manajemen pendidikan dan pelatihan
Vol. 8 No. 2 (2024)

PENDAMPINGAN PEMBUATAN LOGO DAN PACKAGING (KEMASAN) PRODUK USAHA MIKRO KECIL MENENGAH (UMKM) DI KELURAHAN SIALANG MUNGGU

Arini, Arini (Unknown)
Manalu, Erawati (Unknown)
Simamora, Feronika Br. (Unknown)
Lina, Nike (Unknown)
Juniyanti, Indah (Unknown)
Febryanti. P, Putri Feby (Unknown)
Kaisah, Nur (Unknown)
Franciscus, Petra (Unknown)
Rizky, Muhammad (Unknown)
Situmorang, Oktavyandi (Unknown)
Ramadani, Ummi Fadhilah (Unknown)
Putri, Aprilia Milanda (Unknown)
Siagian, Elizabeth (Unknown)
Maulana, Restu Agung (Unknown)
Budiman, Andi Zahran (Unknown)
Sinaga, Triani Angelika (Unknown)



Article Info

Publish Date
03 Sep 2024

Abstract

Tujuan dari kegiatan ini adalah untuk meningkatkan kreativitas para pelaku UMKM dan masyarakat setempat terkait pembuatan desain logo dan kemasan produk UMKM. Pendampingan ini dilakukan agar produk UMKM menjadi lebih menarik dan dapat meningkatkan minat pasar sekaligus sebagai brand produk. Dampak dari kegiatan ini adalah peserta UMKM mendapatkan edukasi untuk mendesain sendiri logo dan kemasan produknya sehingga kemasan menjadi lebih menarik dan sesuai dengan tema produk yang akan dipasarkan. Metode yang dilakukan oleh Tim PPK Ormawa dilakukan dengan cara tatap muka. Harapan dari tim pelaksana PPK Ormawa adalah tumbuhnya minat para pelaku UMKM untuk mendesain logo dan kemasan yang menarik, bagus, dan memiliki warna yang sesuai sehingga pembeli tertarik untuk membeli produk UMKM tersebut.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

diklatreview

Publisher

Subject

Humanities Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance Other

Description

Jurnal Diklat Review (Online ISSN: 2598-6449| Print ISSN : 2580-4111) published by Komunitas Manajemen Kompetitif. This journal published thrice in April, Agustus dan December. It contain the articles such as scientific papers (research and non-research), analytical studies, theoretical applications ...