Seminar Nasional Hasil Riset dan Pengabdian (SNHRP)
Vol. 6 (2024): Seminar Nasional Hasil Riset dan Pengabdian (SNHRP) Ke 6 Tahun 2024

Penerapan Metode Analytichal Hierarcy Process AHP Dalam Pemilihan Supplier Pengadaan Bahan Baku Di PT. Xyz Gresik

Achmad Afandy (Unknown)
Yunia Dwie Nurcahyanie (Unknown)



Article Info

Publish Date
10 Jul 2024

Abstract

Penelitian ini mengangkat permasalahan tentang bagaimana upaya pemilihan supplier bahanbaku yang dilakukan oleh PT. XYZ Gresik dengan menggunakan Analytical Hierarchy Process(AHP) untuk mendapatkan supplier dengan bahan baku yang sesuai dan mencari rekanan jangkapanjang. Metode ini dilakukan pemilihan supplier dengan beberapa kriteria dan alternatif yangditerapkan hingga pihak perusahaan mendapat feedback serta bisa memudahkan dalampemilihan supplier bahan baku. Dengan cara melakukan pemilihan supplier menggunakanmetode Analytical Hierarchy Process (AHP) dengan beberapa kriteria dan alternatif yangditerapkan dalam penelitian ini, dapat ditarik kesimpulan bahwa penentuan dalam pemilihanSupplier yang layak untuk dipilih yaitu PT. Krakatau Steel dengan menggunakan perhitunganmetode AHP di dapatkan nilai tertinggi yaitu 0.4742, nilai tertinggi didapatkan oleh PT. KrakatauSteel. Kata Kunci : Bahan Baku, Supplier, Analytical Hierarchy Process

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

snhrp

Publisher

Subject

Other

Description

Seminar Nasional Hasil Riset dan Pengabdian (SNHRP) merupakan salah satu ajang mempertemukan para peneliti disemua bidang pada tingkat nasional. Tujuan diadakan kegiatan ini agar peneliti akan mampu mengembangkan jaringan sosial, bertukar pengetahuan dan membangun jaringan yang kuat antara komunitas ...