Sustainable: Jurnal Kajian Mutu Pendidikan
Vol 6 No 2 (2023): Sustainable

Penerapan Metode Pembelajaran Problem Solving Dalam Meningkatkan Hasil Belajar IPS Siswa SDN Karangwuluh

Zulfikar, Muhammad (Unknown)
Hanwita, Aulia Anggit (Unknown)
Wiguna, Aji Candra (Unknown)
Winantyo, Hastu Ikhsan (Unknown)
Zulfiati, Heri Maria (Unknown)



Article Info

Publish Date
11 Dec 2023

Abstract

Permasalahan dalam penelitian ini adalah rendahnya hasil belajar IPS siswa kelas V SD Negeri Karangwuluh Temon Kulon Progo. Masalah tersebut dapat dirumuskan sebagai berikut “Bagaimanakah penerapan Metode pembelajaran Problem Solving dalam Meningkatkan Hasil Belajar IPS Siswa Kelas V SD Negeri Karangwuluh Temon Kulon Progo? Tujuan penelitian adalah unuk mendiskripsikan penerapan penerapan Metode pembelajaran Problem Solving dalam Meningkatkan Hasil Belajar IPS Siswa Kelas V SD Negeri Karangwuluh Temon Kulon Progo. Fokus dalam Penelitian Tindakan Kelas ini adalah Penerapan Metode pembelajaran Problem Solving dan Hasil Belajar IPS. Subjek penelitian adalah siswa kelas V SD Negeri Karangwuluh Temon Kulon Progo, Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini adalah Observasi dan Tes. Teknik Analisis data adalah Reduksi data, Penyajian data, Penarikan kesimpulan. Hasil penelitian bahwa penerapan metode pembelajaran Problem Solving dapat meningkatkan hasil belajar IPS siswa kelas V SD Negeri Karangwuluh Temon Kulon Progo.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

sus

Publisher

Subject

Education Languange, Linguistic, Communication & Media Mathematics Social Sciences Other

Description

Sustainable Journal is a high-quality open-access peer-reviewed research journal that is published by the Quality Assurance of Bangka Belitung State Islamic Institute (LPM - IAIN Syaikh Abdurrahman Siddik Bangka Belitung). Sustainable Journal is providing a platform that welcomes and acknowledges ...