Journal of Social And Economics Research
Vol 6 No 1 (2024): JSER, June 2024

FORWARD LOOKING INFORMATION DISCLOSURE: ASPEK TATA KELOLA PERUSAHAAN

Widia Puspayanti (Unknown)
Dewita Puspawati (Unknown)



Article Info

Publish Date
05 Jul 2024

Abstract

Penelitian ini membahas terkait pengaruh ukuran dewan direksi, ukuran komisaris independen, kepemilikan institusional, dan kepemilikan manajerial terhadap forward looking information disclosure (FLID) berdasarkan pada laporan keuangan atau annual report yang telah diaudit perusahaan manufaktur yang telah terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) periode 2020-2022. Teknik pengambilan sampel menggunakan purposive sampling, sehingga didapat 143 sampel yang telah memenuhi kriteria sebagai unit observasi. Metode analisis yang digunakan adalah analisis regresi linear berganda. Hasil penelitian memberikan bukti empiris bahwa ukuran dewan direksi dan kepemilikan manajerial berpengaruh terhadap forward-looking information disclosure. Sedangkan ukuran komisaris independen dan kepemilikan institusional tidak berpengaruh terhadap forward-looking information disclosure.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

JSER

Publisher

Subject

Humanities Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance Education Social Sciences

Description

Journal of Social and Economics Research (JSER) is a peer-reviewed journal that focuses on critical studies of social and economic research. Investigated the dynamics of teaching and learning of social education, and social and economic problems in society at the primary, senior, and high education ...