Penelitian ini memberikan solusi agar dibuatkan sebuah Sistem Informasi Jasa Servis Barang Elektronik. Metode penelitian ini yakni Metode Penelitian Kualitatif dengan penggembangan metode waterfall untuk merancang Sistem metode waterfall merupakan tahap demi tahap yang harus dilalui menunggu selesainya tahap sebelumnya dan berjalan berurutan. Dalam Penelitian ini penulis memperoleh data dengan cara wawancara (interview) yaitu Teknik menganalisi data yang dilakukan dengan mengajukan pertanyaan secara langsung kepada responden atau narasumber. Kesimpulan yaitu Sistem pemesanan jasa servis di harapakan dapat membantu serta mepermudah masyarakat dalam pencarian jasa servis dan dengan adanya Sistem pemesanan jasa servis kendaraan dan elektronik ini memudahkan bagi pemilik toko nusa bangsa untuk mengelolah data dapat digunakan sebagai wadah bagi masyarakat.
Copyrights © 2024