Spektrofotometri UV Vis merupakan suatu instrumen yang diterapkan dalam analisis kadar senyawa berdasarkan absorbansinyaTujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui kadar vitamin C ada sampel minuman suplemen merk UC 1000 varian lemon. Penelitian dilaksanakan pada bulan Desember 2023. Sampel UC 1000 yang digunakan didapatkan dari Minimarket di wilayah Kabupaten Sukoharjo. Metode yang digunakan pada penelitian dimulai dari pembuatan Larutan Baku Induk Vitamin C sebagai pembanding dilanjutkan dengan Penentuan Panjang Gelombang Maksimum Larutan Vitamin C kemudian Pembuatan Kurva Kalibrasi dengan konsentrasi Larutan 4 ppm;6 ppm;8 ppm; 10 ppm; 12 ppm, dan yang terakhir dilakukan pengujian sampel UC 100P dengan Suhu Ruang. Hasil penelitian didapatkan kadar vitamin C pada sampel ini yaitu sebesar 1.574%
Copyrights © 2024