Karimah Tauhid
Vol. 3 No. 4 (2024): Karimah Tauhid

Fashion Esensial Trend Thrifting Mahasiswa Perguruan Tinggi Bogor dengan Analisis Peirce

Rahman, Bayu Agustian (Unknown)
Agustini (Unknown)
Hasbiyah, Desi (Unknown)



Article Info

Publish Date
04 Apr 2024

Abstract

Trend Thrifting semakin marak di kalangan mahasiswa Perguruan Tinggi Bogor, menjadi sarana presentasi diri yang efektif. Penelitian Ini  bertujuan mengetahui Fashion Esensial Trend Thrifting Mahasiswa Perguruan Tinggi Bogor Dengan Analisis Peirce. Metode kualitatif digunakan melalui observasi dan wawancara terhadap tiga informan penelitian dengan analisis data Reduksi, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Hasil analisis menunjukkan bahwa Fashion Esensial trend thrifting Mahasiswa diungkapkan melalui penampilan kasual dan smart kasual yang memilki makna  kenyamanan dalam berpakaian guna membantu menjalani serta memperlancar berbagai aktivitas sehari-hari dan  kepraktisan berpakaian guna bisa masuk dalam berbagai situasi atau kesempatan. Kesimpulannya Fashion Esensial yang menonjolkan kenyamana dan kepraktisan. Mahasiswa baru disarankan untuk memahami model Fashion dan alasannya guna menghindari pembelian berlebihan.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

karimahtauhid

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Education Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Neuroscience Social Sciences

Description

Karya Ilmiah yang diterbitkan merupakan hasil penelitian maupun pengabdian yang mencakup semua bidang ilmu baik dalam bidang sosial maupun ...