Karimah Tauhid
Vol. 3 No. 5 (2024): Karimah Tauhid

Inovasi Keuangan Berbasis Nilai: Mengupas Layanan Tabungan dan Investasi di Bank Syariah

Dewi, Afiatin (Unknown)



Article Info

Publish Date
15 May 2024

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengupas lebih dalam tentang bagaimana bank syariah merumuskan inovasi keuangan berbasis nilai melalui layanan tabungan dan investasi bank syariah. Metode yang dgunakan dalam penelitian ini yaitu pendekatan kualitatif dengan metode penelusuran pustaka (library research). Hasil penelitian menunjukkan bahwa inovasi keuangan berbasis nilai dalam layanan tabungan dan investasi di bank syariah mencerminkan komitmen untuk memadukan prinsip-prinsip ekonomi Islam dengan kemajuan teknologi dan kebutuhan finansial modern.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

karimahtauhid

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Education Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Neuroscience Social Sciences

Description

Karya Ilmiah yang diterbitkan merupakan hasil penelitian maupun pengabdian yang mencakup semua bidang ilmu baik dalam bidang sosial maupun ...