Gudang Jurnal Multidisiplin Ilmu
Vol. 2 No. 7 (2024): GJMI - JULI

Analisis Arus Kas Kinerja Keuangan Perusahaan PT Semen Baturaja TBX 2022

Suprianik (Unknown)
Warga Baroka Sugiarto (Unknown)
Firdausatul Umamah (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Jul 2024

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis laporan arus kas kinerja keuangan PT Semen Baturaja melalui arus kas perusahaan untuk memperoleh laba atau keuntungan. Dalam mencapai tujuan yang diinginkan, perusahaan perlu memiliki laporan yang dapat menunjukkan apa yang diperoleh perusahaan pada periode sebelumnya dan periode berjalan sehingga selanjutnya dapat diperbandingkan sebagai dasar pengambilan keputusan atau kebijakan yang akan dipilih di masa mendatang. Sarana yang dapat memberikan informasi tersebut adalah laporan keuangan yang secara umum terdiri dari Laporan Laba Rugi, Neraca dan Laporan Arus Kas. Kas merupakan hal yang sangat penting dalam suatu perusahaan. Tanpa adanya kas, maka tidak ada laporan keuangan dan dapat memberikan pemahaman yang lebih mendalam tentang kinerja keuangan PT Semen Baturaja melalui analisis arus kas, yang dapat menjadi dasar pengambilan keputusan investasi dan strategi keuangan perusahaan di masa mendatang.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

gjmi

Publisher

Subject

Religion Aerospace Engineering Arts Humanities Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Computer Science & IT Control & Systems Engineering Decision Sciences, Operations Research & Management Earth & Planetary Sciences Economics, Econometrics & Finance Education Public Health Social Sciences Other

Description

Gudang Jurnal Multidisiplin Ilmu (GJMI) adalah sebuah publikasi yang melayani sebagai wadah bagi penelitian interdisipliner dan kolaboratif di berbagai bidang ilmu. Jurnal ini memperoleh keunggulan dengan mencakup berbagai disiplin ilmu, seperti ilmu sosial, hukum, pertanian, pendidikan, ekonomi, ...