JURNAL PENDIDIKAN TAMBUSAI
Vol. 6 No. 1 (2022): 2022

Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Tamu di Cafe Bunbun Eatery N Coffee

Hafizh Arrafi, M (Unknown)
Asnur, Lise (Unknown)



Article Info

Publish Date
17 Feb 2022

Abstract

Penelitian ini membahas tentang pengaruh kualitas pelayanan terhadap kepuasan tamu di cafe bun bun eatery n coffe padang, di mana di temukan beberapa masalah yang terkait dengan kualitas pelayanan terhadap kepuasan tamu . Jenis penelitian ini deskriptif kuantitatif, sampel di ambil menggunakan teknik isedential sampling dengan jumlah 91 orang. Data dikumpulkan dengan penyebaran angket atau kuesioner yang terdiri atas 34 pernyataan pernyataan yang dilakukan pengukuran tingkat capaian responden, yang telah dilakukan uji validitas dan reabilitasnya . Kemudian data diolah dengan menggunakan bantuan SPSS, data dideskripsikan melalui uji persyaratan analisis dan pengujian hipotesis menggunakan teknik analisis regresi linear sederhana dengan menggunakan bantuan SPSS 26.00. Hasil dari penelitian tinjau tentang pengaruh kualitas pelayanan terhadap kepuasan tamu di cafe bun bun eatery n coffe masuk dalam kategori baik Berdasarkan pengkategorian skor dan nilai rata-rata pada statistik hasil penelitian, terlihat bahwa penilaian pelanggan atau tamu mengenai Kualitas Pelayanan sebesar 59.4% pada rentang 60 - < 72 dengan kategori baik dan berdasarkan pengkategorian skor dan nilai rata-rata pada statistik hasil penelitian, terlihat bahwa penilaian pelanggan atau tamu mengenai Kepuasan Tamu sebesar 57.14% pada rentang 53,33 - < 63,33 dengan kategori baik.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

jptam

Publisher

Subject

Social Sciences

Description

Jurnal Pendidikan Tambusai is Jurnal Electronic which contains the results of research and literature studies related to the field of education, including; regulation of education, learning activities, learning strategies, teacher professionalism, students, education and education personnel, issues ...