JURNAL PENDIDIKAN TAMBUSAI
Vol. 7 No. 3 (2023): Desember 2023

An Analysis on Students Motivation in Speaking English at SMP Negeri 3 Bangkinang

Zihni, Khairina (Unknown)
Rianti, Wida (Unknown)
Masrul, Masrul (Unknown)



Article Info

Publish Date
09 Nov 2023

Abstract

Penelitian kualitatif ini dilaksanakan di SMPN 3 Bangkinang di kelas IX A tahun ajaran 2022/2023. Analisis motivasi berbicara siswa dalam penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar motivasi siswa dalam berbicara bahasa inggris di SMPN 3 Bangkinang. Subjek penelitian ini berjumlah 20 siswa. Instrumen penelitian ini adalah kuesioner. Berdasarkan hasil temuan, sebanyak 55% siswa hampir tidak merasa yakin pada diri sendiri ketika berbicara bahasa inggris di dalam kelas, sedangkan 70% siswa merasa kesulitan saat ingin berbicara dengan guru. Sementara itu, peneliti menemukan bahwa ada motivasi yang tinggi, siswa dapat mencapai proses belajar dengan baik membuat lebih aktif dan antusias dalam menjalani proses pembelajaran. ketika mendapatkan motivasi, dan siswa tertarik untuk belajar berbicara bahasa inggris.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

jptam

Publisher

Subject

Social Sciences

Description

Jurnal Pendidikan Tambusai is Jurnal Electronic which contains the results of research and literature studies related to the field of education, including; regulation of education, learning activities, learning strategies, teacher professionalism, students, education and education personnel, issues ...