JURNAL PENDIDIKAN TAMBUSAI
Vol. 8 No. 1 (2024): April 2024

Analisis Pengelolaan Biaya Produksi dalam Bisnis Konveksi Baju dengan Metode Variable Costing: Studi Kasus pada Konveksi Saepurrohman Purwakarta

Situngkir, Tiar Lina (Unknown)
Priambudi, Priambudi (Unknown)
Awaludin, Qobus Rayhaan Al (Unknown)
Aulia, Rahma Dini (Unknown)
Azzahra, Raisya Putri Syafna (Unknown)
Syaharani, Rizka Dwi (Unknown)
Nurhasanah, Salma (Unknown)



Article Info

Publish Date
06 Jan 2024

Abstract

Perkembangan industri dunia telah banyak berubah sehingga menimbulkan persaingan bagi perusahaan untuk menghasilkan produk dengan kualitas terbaik dengan harga murah. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif, dimana metode ini didalamnya terdapat penelitian, proses, hipotesis, turunan lapangan, analisis data dan penarikan kesimpulan data. Tujuan penelitian ini adalah menganalisis pengelolaan biaya produksi pada Konveksi Saepurrohman dan menghitung biaya produksi dengan menggunakan metode biaya variabel. Dari hasil penelitian, Konveksi Saepurrohman memproduksi 600 unit per minggu. Dalam menghitung harga pokok produksi, Konveksi Saepurrohman menggunakan metode SME untuk menghitung harga pokok produksi. Sedangkan kami akan melakukan penelitian dengan menghitung harga produksi Konveksi Saepurrohman dengan menggunakan metode Variable Costing.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

jptam

Publisher

Subject

Social Sciences

Description

Jurnal Pendidikan Tambusai is Jurnal Electronic which contains the results of research and literature studies related to the field of education, including; regulation of education, learning activities, learning strategies, teacher professionalism, students, education and education personnel, issues ...