JURNAL PENDIDIKAN TAMBUSAI
Vol. 8 No. 1 (2024): April 2024

Analisis Faktor Penghambat Belajar dalam Proses Pembelajaran Anak Imigran di Pemimpin Ranting Istimewah Muhammadiyah (PRIM) Klang Lama Malaysia

Rifaldi, M Abdillah (Unknown)
Andryan, Andryan (Unknown)



Article Info

Publish Date
29 Feb 2024

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui apa saja faktor penghambat belajar terhadap anak imigran, penelitian ini menggunakan survei kualitatif dengan menggunakan observasi menggunakan wawancara pada siswa tersebut. Teknik analisis data yang digunakan adalah deskriptif kualitatif. Hasil penelitian ini menjelaskan bahwa ada beberapa faktor penghambat belajar terhadap anak imigran. Faktor yang menghambat pembelajaran yaitu kurangnya sanggar belajar yang memadai. Solusi untuk mengatasi penghambat belajar tersebut yaitu mendirikan atau membangun Sanggar Belajar serta peran guru untuk proses pembelajaran siswa di PRIM klang Lama Malaysia.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

jptam

Publisher

Subject

Social Sciences

Description

Jurnal Pendidikan Tambusai is Jurnal Electronic which contains the results of research and literature studies related to the field of education, including; regulation of education, learning activities, learning strategies, teacher professionalism, students, education and education personnel, issues ...