JURNAL PENDIDIKAN TAMBUSAI
Vol. 8 No. 2 (2024)

Strategi Efektif dalam Meningkatkan Minat Baca pada Anak SD Kelas Rendah

Girsang, Jennita Mairany Br. (Unknown)
Zahro, Nazwa Al (Unknown)
Nasution, Rafalah Khairunnisa (Unknown)



Article Info

Publish Date
24 Jun 2024

Abstract

Menumbuhkan kecintaan membaca merupakan hal yang harus dilakukan setiap anak dan siswa. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menemukan strategi yang efektif untuk meningkatkan minat membaca siswa sekolah dasar. Minat membaca mempunyai dampak yang signifikasikan terhadap siswa sekolah dasar. Metode yang digunakan adalah adalah pendekatan metodologi kualitatif atau dikenal juga dengan istilah tinjauan pustaka atau penelitian kepustakaan. Penelitian ini dilakukan dengan merumuskan pertanyaan penelitian dan menganalisis data dengan mencari referensi pada jurnal yang relevan dan sejenis. Hasil penelitian ini berhasil dalam Upaya meningkatkan minat membaca siswa di sekolah dasar merupakan tanggung jawab sekolah. Strategi yang dapat digunakan guru antara lain memotivasi siswa dengan kegiatan yang menarik perhatian dan mengarahkan siswa untuk fokus pada bagian bacaan yang relevan.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

jptam

Publisher

Subject

Social Sciences

Description

Jurnal Pendidikan Tambusai is Jurnal Electronic which contains the results of research and literature studies related to the field of education, including; regulation of education, learning activities, learning strategies, teacher professionalism, students, education and education personnel, issues ...