Prosiding SEMNAS INOTEK (Seminar Nasional Inovasi Teknologi)
Vol. 8 No. 2 (2024): PROSIDING SEMINAR NASIONAL INOVASI TEKNOLOGI TAHUN 2024

Analisis User Interface Pada Website Mie Djoetek Kediri

Pradhana, Akmal Hisyam (Unknown)
Firmansyah, Achmad Ali (Unknown)
Irfa’udin, Muhammad (Unknown)
Priyanto, Evania (Unknown)
Islami, Bifadhlillah Marsheila (Unknown)



Article Info

Publish Date
27 Jul 2024

Abstract

Website Mie Djoetek Kediri merupakan sebuah situs sumber informasi utama bagi customer untuk melihat informasi, menu, dan promo terbaru. User interface website yang baik dapat meningkatkan trafik dan memberi kepercayaan yang lebih kepada customer. Oleh karena itu, sangatlah penting untuk menganalisis user interface pada Website Mie Djoetek Kediri. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa baik user interface diterima oleh pengguna. Metode penelitian yang digunakan yaitu Eight Golden Rules. Eight Golden Rules merupakan dasar aturan dalam perancangan user interface yang baik. Penelitian dilakukan terhadap 50 calon customer sebagai responden. Hasil akhir penelitian ini memiliki skor total 146. Sehingga dapat disimpulkan, Bahwa website dapat di terima oleh pengguna pada level baik.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

inotek

Publisher

Subject

Computer Science & IT Control & Systems Engineering Decision Sciences, Operations Research & Management Electrical & Electronics Engineering Energy Engineering Industrial & Manufacturing Engineering Mathematics Mechanical Engineering Transportation

Description

Teknologi saat berkembang sangat cepat selama beberapa tahun terakir ini. Perkembangan teknologi tersebut merupakan salah satu dampak dari peningkatan inovasi dalam bidang teknologi. Ide-ide dan produk baru selalu ada untuk membantu kemingkatkan kualitas kehidpan manusia. Dalam rangka mendukung ...